Perguruan tinggi swasta di seluruh Indonesia dibagi ke dalam beberapa wilayah wilayah. STIH Persada Bunda, sebagai salah satu perguruan tinggi swasta di Provinsi Riau, masuk dalam wilayah LL Dikti (Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi) Wilayah X bersama dengan Sumatera[...]
Dalam rangka upaya peningkatan mutu perguruan tinggi, salah satu kegiatan yang dilakukan adalah pengisian dokumen Evaluasi Diri (ED), sebagai salah satu tahapan dalam siklus PPEPP yang dilakukan oleh Badan Penjaminan Mutu internal di STIH Persada Bunda, pada Hari Rabu,[...]
Segenap sivitas akademika STIH Persada mengucapkan terima kasih atas dedikasi dan pengabdian Prof. Herri, SE,MBA sebagai Kepala LL Dikti Wilayah X Periode 2016-2022. Dan selamat bertugas Afdalisma, SH,MPD sebagai Kepala LL DIkti Wilayah X Periode 2022-2026[...]
Dalam sebuah perguruan tinggi, apapun bentuknya, perlu diterapkan mengenai mutu yang harus dijalankan oleh setiap unit atau bagian. STIH Persada Bunda sebagai sebuah perguruan tinggi maka mau tidak mau juga harus menerapkan apa yang disebut sebagai mutu atau standar[...]
SINDONEWS. Hari Lahir Pancasila diperingati setiap tanggal 1 Juni. Penetapan 1 Juni 1945 sebagai Hari Lahir Pancasila dilakukan oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi). Melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 24 Tahun 2016, Pemerintah menetapkan tanggal 1 Juni 1945 sebagai Hari Lahir[...]
Sebagai sebuah perguruan tinggi, maka sudah selayaknya para civitas akademika di STIH Persada Bunda, khususnya para Dosen, wajib melakukan Tridarma Perguruan Tinggi. Salah satu darmanya adalah darma Pengabdian Kepada Masyarakat.Untuk melaksanakan kewajiban tersebut, pada hari Minggu, 27 Maret[...]